Pembinaan Praktik Baik
Optimalisasi Canva Sebagai Multimedia Pembelajaran

By Nazmaini Musfiriyah, M.Pd 07 Sep 2022, 22:49:38 WIB Pendidikan
Pembinaan Praktik Baik

Gambar : Dok. pribadi


Pembinaan bagi guru MI di wilayah JP 2 ini merupakan kerjasama antara pengawas madya dengan pengawas muda dilingkungan Jakarta Pusat. Pengawas Muda  Tingkat MI Puspita Dewi sebagai fasiltator, mengundang Nazmaini Musfiriyah sebagai narasumber.

Kegiatan ini merupakan rangkaian kegiatan merdeka belajar pada tahap praktik baik. Adapun narasumber berbagi praktik baik dengan judul  optimalisasi canva sebagai multimedia pembelajaran. Pemaparan berupa pengalaman menggunakan aplikasi canva yang dapat digunakan sebagai multimedia pembelajaran karena fitur-fitur yang terdapat didalamnya sangat edukatif. 

Terbukti melalui praktik penggunaan canva banyak manfaat yang didapat diantaranya portofolio hasil karya siswa yang dapat dipamerkan. Kegiatan ini dilaksanakan secara online melalui zoom meeting pada Senin 29, Agustus 2022




Write a Facebook Comment

Komentar dari Facebook

View all comments

Write a comment